Pemegang Teguh Agama Allah Berada dalam Jalan yang Lurus

shareinfomanfaat.blogspot.com - Pemegang Teguh Agama Allah Berada dalam Jalan Lurus
Maka berpegang teguhlah engkau kepada (agama) yang telah diwahyukan kepadamu. Sungguh, engkau berada dijalan yang lurus (QS. 43/Az-Zukhruf: 43)


Perintah Mendalami Ilmu Agama . Dan tidak sepatutnya orang-orang mukmin itu semuanya pergi(ke medan perang). Mengapa sebagian dari setiap golongan diantara mereka tidak pergi untuk meperdalam pengetahuan agama mereka dan untuk member peringatan kepada kaumnya apabila mereka telah kembali, agar mereka dapat menjaga dirinya.(QS. 9/At-taubah : 122)

Perintah Tegakkan Agama. "Dia ( Allah) telah mensyariatkan agama yang telah diwariskan-Nya Kepada Nuh, dan  apa yang telah kami wahyukan kepadamu (Muhammad) dan apa yang telah Kami wasiatkan kepada Ibrahim, Musa, dan Isa, yaitu tegakkanlah agama (keimanan dan ketawaan) dan janganlah kamu berpecah-belah didalamnya. Sangat berat bagi orang-orang musyrik (untuk mengikuti) agama yang dia kehendaki. [shareinfomanfaat.blogspot.com]